Program studi Bisnis Digital UPI Kampus Tasikmalaya hadir dalam merespon tantangan Revolusi Industri 4.0 dengan mencetak tenaga-tenaga professional dalam bidang bisnis digital untuk menopang UMKM dalam bidang ekonomi kreatif yang memiliki:
- Jiwa wirausaha dan mandiri
- Memiliki kemampuan untuk membuat strategi‐strategi
pengembangan usaha
- Mampu memberikan nilai tambah bagi ekonomi kreatif berbasis digital di Indonesia
- Mampu menintegrasikan pemahaman dalam ilmu ekonomi dan bisnis dengan disiplin data science